MANFAAT
REAKSI REDOKS DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI
Proses pemutihan
Pemutihan
adalah suatu proses menghilangkan warna alami dari serat
tekstil,benang,kain,bubur kayu kertas dan produk lainnya dengan reaksi kimia tertentu.Beberapa
zat pewarna bisa dihilangkan dengan zat-zat pengoksida sebagai pemutih.Pemutih
yang paling umum digunakan adalah senyawa-senyawa zat pewarna bisa dihilangkan klor,hydrogen
peroksida,natrium perborat,Dan sebagian zat pewarna bisa dihilangkan
menggunakan zat pereduksi seperti belerang dioksida
Mencegah kerusakan
akibat radikal bebas
Radikal
bebas merupakan sebuah istilah untuk menyatakan sebuah atom atau kelompok atom
yang sangat reaktif yang mempunyai suatu elektron yang tidak berpasangan.Radikal
bebas berperan menimbulkan beberapa penyakit seperti radang persendian dan
penyakit hati.Untuk mencegah kerusakan akibat radikal bebas, ilmuwan
menggunakan zat yang disebut
antioksidan,yaitu suatu jenis molekul yang dapat menetralkan radikal bebas itu
sendiri,yang memberikan elektron (memanfaatkan reaksi redoks)untuk me
bnstabilkan dan menetralkan radikal bebas yang bebas.
Pengolahan air limbah
Konsep
reaksi redoks sering dimanfaatkan dalam proses pengolahan air limbah.Di dalam
suatu tempat pengolahan,limbah dilewatkan pada serangkaian sekat dan ruangan
yang di dalamnya dilakukan beberapa proses,termasuk proses kimia untuk
mengurangi kotoran dan zat racun .
SEMOGA BERMANFAAT
No comments:
Post a Comment